Manajemen Sampah Makanan Jadikan Mahasiswa Universitas Brawijaya Juara Satu di Italia
PERAWI, Malang — Tim mahasiswa Universitas Brawijaya meraih gelar juara pertama di ajang People’s Choice Award pada kompetisi World Food Forum di Roma, Italia, pada akhir 2024 berkat kreasi manajemen limbah atau sampah makanan. Tim dipimpin Aurora Adelia Asmara Putri, mahasiswa Departemen Psikologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP). Dia dibantu Zulfikar Dabby Anwar…